Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021
  Kepemimpinan di Indonesia berlandaskan Tri Hita Karana Dalam lingkungan masyarakat banyak aturan-aturan yang tertulis yang merupakan acuan penting masyarakat pada suatu tempat untuk melakukan aktivitas sehari-hari, adapun peraturan tidak tertulis tersebut yang disebut norma dan adat-istiadat. Lingkungan masyrakat merupakan lingkungan yang dinamis dan komplek, kekompleksan di lingkungan masyarakat yang demikian membuat manusia yang merupakan bagian dari masyrakat dan juga pelaku dalam lingkungan masyarakat dituntut untuk hidup bersama-sama dan bekerja sama dalam suasana yang tertib dan terbimbing oleh seorang pemimpin, tidak dapat dipungkiri bahwa manusia tidak dapat hidup tanpa orang lain. Maka demi efisiensi kerja dalam upaya mencapai tujuan bersama, dan untuk mempertahankan hidup kita bersama di perlukan kerja kooperatif. Semua kegiatan kooperatif dan kara budaya itu diperlukan aturan dan perlu dipimpin. Menurut saya kepemimpinan merukan cabang dari kelompok ilmu adminitrasi, k